03 Februari 2024

Ini Dia 12 Alat Bantu Sex Toys dan Cara Menggunakannya

Agar tidak salah beli, lihat dulu yuk pilihan-pilihan sex toys
Ini Dia 12 Alat Bantu Sex Toys dan Cara Menggunakannya

Kehadiran alat bantu sex toys dapat memberikan kenikmatan seksual tersendiri bagi Moms dan Dads.

Seiring dengan perkembangan zaman, jenis sex toys kini lebih bervariasi sesuai dengan kebutuhan penggunanya.

Jika Moms dan Dads ingin menggunakan alat bantu sex toys, ada baiknya mengenal jenisnya agar nyaman saat digunakan.

Kira-kira, apa saja jenis alat bantu sex toys? Yuk, simak di bawah ini!

Baca Juga: Panduan Membuat Oralit untuk Bayi saat Mengalami Diare, Catat!

Alat Bantu Sex Toys

Sex Toys
Foto: Sex Toys

Beberapa penyandang disabilitas atau keterbatasan gerak menggunakan alat bantu sex toys.

Gunanya, untuk mempermudah masturbasi, berhubungan seks, atau melakukan aktivitas atau posisi seksual yang sebaliknya akan lebih sulit atau tidak mungkin bagi mereka.

Alat bantu sex toys juga dapat membantu mengobati gejala gangguan tertentu, seperti disfungsi ereksi, gangguan gairah genital, gangguan seksual hipoaktif, dan gangguan orgasme.

Beberapa orang menemukan bahwa alat bantu sex toys membantu mereka dalam:

  • Mengatasi efek samping seksual dari obat-obatan tertentu
  • Kondisi kesehatan
  • Menopause
  • Dorongan seks yang rendah atau penurunan sensasi pada alat kelamin mereka

Studi dalam Journal of Sex and Marital Therapy menyebutkan bahwa sex toys tidak hanya diminati oleh lajang, namun juga oleh pasangan.

Pandangan ini disebabkan oleh berkembangnya pemikiran individu yang menilai kenikmatan saat berhubungan intim dengan pasangan dapat pula dengan memanfaatkan teknologi berupa sex toys.

Baca Juga: 12 Indikator Keluarga Sehat Menurut Kemenkes, Termasuk Mengikuti Program KB, Yuk Pahami!

Jenis-jenis Alat Bantu Sex Toys

Jadi, keberadaan sex toys ini juga bisa sebagai jawaban akan kebutuhan Moms dan Dads yang menginginkan sensasi berbeda.

Nah, simak yuk, jenis-jenis sex toys apa saja yang ada di pasaran dan bisa dicoba.

1. Finger Vibrator

Ilustrasi Finger Vibrator
Foto: Ilustrasi Finger Vibrator

Vibrator ini terdiri dari cincin elastis dan bantalan bergerigi yang dapat dipakai pada jari Moms.

Pasang finger vibrator pada kedua jari Moms dan gerakkan jari sehingga memberikan rangsangan pada klitoris.

Alat ini juga dapat digunakan pada saat foreplay, lho!

Dads dapat menyentuh puting, pinggul, paha bagian dalam, dan bagian belakang dengan finger vibrator.

Karena teksturnya yang sedikit kasar, sebaiknya Moms juga menggunakan lubrikan, ya.

2. Thrusting Dildo

Dildo jenis ini cocok untuk Moms yang menginginkan sensasi penetrasi secara mendalam.

Thrusting dildo dapat digunakan untuk vaginal atau seks anal.

Sex toys jenis ini mensimulasikan penetrasi dengan sensasi gerakan maju mundur.

Moms dapat mengatur intensitas gerakannya apabila thrusting dildo dilengkapi dengan vibrator.

Baca Juga: 13 Manfaat Daun Sambiloto untuk Kesehatan, Dapat Membantu Meredakan Gejala ISPA!

3. Rabbit Vibrator

Rabbit Vibrator
Foto: Rabbit Vibrator

Rabbit vibrator merupakan salah satu jenis alat bantu sex toys yang populer karena muncul dalam serial Sex and The City.

Vibrator ini dilengkapi dengan tuas yang berbentuk kepala kelinci sehingga saat dipakai, Moms dapat merasakan rangsangan di dalam dan di luar klitoris.

Arahkan kepala kelinci sesuai titik rangsang dan atur vibrasi sesuai ritme yang Moms sukai sambil masukkan ujung dildo ke vagina untuk sensasi yang menyenangkan.

4. Vibrating Panties

Sex toys ini menyatukan peran celana dalam dan vibrator dalam satu alat.

Biasanya vibrating panties dilengkapi dengan fitur remote control yang bisa diatur melalui ponsel.

Pakailah vibrating panties seperti memakai celana dalam biasa dan aturlah getaran sesuai intensitas yang Moms sukai.

Agar lebih seru, Moms bisa ajak Dads untuk mengatur vibrasinya!

Baca Juga: 12 Rekomendasi Kado untuk Anak Laki-Laki Umur 1–5 Tahun, Bukan Cuma Mobil-mobilan, Moms!

5. Hands-free Vibrator

Hands-free Vibrator
Foto: Hands-free Vibrator

Hands-free vibrator merupakan vibrator nirkabel yang dapat dikendalikan melalui aplikasi ponsel Moms.

Gunakan dengan cara berbaring menghadap ke atas lalu tekan sex toys pada klitoris.

Aturlah ritme dan intensitas vibrasi sesuai dengan keinginan.

Selain dapat diatur sendiri, Moms juga dapat menyerahkan pengaturannya kepada Dads untuk sensasi yang mengejutkan.

6. Nipple Clamp

Sex toys yang satu ini menciptakan sensasi rangsangan pada puting Moms.

Nipple clamp menciptakan rangsangan seksual berupa rasa sakit dengan memberi tekanan pada puting.

Semakin berat rantai, maka semakin besar tekanan yang dirasakan.

Cara penggunaannya dengan memasang penjepit pada puting.

Moms dan Dads dapat mengatur intensitas cengkraman penjepit melalui sekrup yang terpasang.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Salep Herpes untuk Bayi, Pilih yang Tepat!

Disebut juga dengan cincin ayam, cincin disfungsi ereksi, atau cincin penyempitan, yaitu cincin...

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb