08 Oktober 2020

BAGIAN 4 | AKTIVITAS MENYENANGKAN UNTUK DADS & ANAK

“Seorang anak akan mengingat siapa yang ada di sana, bukan apa yang anda berikan untuk mereka. Anak-anak bisa lebih besar dari mainan dan pakaian mereka, tetapi mereka tidak pernah melampaui waktu dan cinta” (Unknown)
BAGIAN 4 | AKTIVITAS MENYENANGKAN UNTUK DADS & ANAK

Aktivitas bersama dengan anak adalah cara terbaik untuk terlibat aktif dalam pengasuhan anak.


1. MEMBACAKAN CERITA

Ebook-Dad-bagian4_2.jpg
Foto: Ebook-Dad-bagian4_2.jpg

Aktivitas indoor juga bisa menjadi pilihan bagus.

Dads bisa membacakan buku cerita untuk anak atau jika memungkinkan, Dads bisa mengajak anak ke perpustakaan.

2.BERMAIN DI TAMAN BERMAIN

Ebook-Dad-bagian4_3.jpg
Foto: Ebook-Dad-bagian4_3.jpg

Aktivitas fisik sering menjadi pilihan aktivitas untuk Dads dan anak.

Jalan-jalan di taman, bermain perosotan, petak umpet dan bersepeda bisa menjadi opsi aktivitas yang mudah dilakukan.

3.MEMBUAT PERMAINAN DI RUMAH

Ebook-Dad-bagian4_4.jpg
Foto: Ebook-Dad-bagian4_4.jpg

Moms & Dads juga bisa membuat aktivitas bermain di rumah, misalnya permainan membersihkan rumah.

Dads dan anak bisa berlomba untuk memasukkan mainan ke dalam kotak-kotak yang disediakan.

Dads dan anak senang, Moms pun tersenyum karena mainan anak rapi.

4. OLAHRAGA RINGAN BERSAMA

Ebook-Dad-bagian4_5.jpg
Foto: Ebook-Dad-bagian4_5.jpg

Mengajak anak berjalan santai atau bersepeda sore dapat menjadi pilihan menarik untuk meningkatkan intensitas interaksi dengan anak.


Apakah Moms & Dads punya aktivitas yang seru bersama anak? Yuk ceritakan di sini!


Kembali ke BAGIAN 3 | PERAN DADS DI 5 TAHUN PERTAMA SI KECIL


Referensi:

  • Farida Hidayati, Dian Veronika Sakti Kaloeti, Karyono. (2019). Peran Ayah Dalam Pengasuhan Anak. Fakultas Psikologi Universitas Diponegoro
  • https://www.kidcentraltn.com/development/0-12-months/fathers-play-an-important-role-in-child-development.html
  • Palkovitz, R. (2002). Involved fathering and child development: Advancing our understanding of good fathering. In C. S. Tamis-LeMonda & N. Cabrera (Eds.), Handbook of father involvement: Multidisicplinary perspectives (pp. 119 – 140). Mahwah, New Jersey: Lawrence Erlbaum Associates.
  • Veneziano, R.A. (2000). Perceived paternal and maternal acceptance and rural African American and European American youths’ psychological adjustment. Journal of Marriage and Family, 62 (1), 123-132.
  • Yogman, M.W. Kindlon, D. & Earls, F. (1995). Father involvement and cognitive/behavioral outcomes of preterm infants. Journal of the American Academy of Child and Adolescent Psychiatry, 34, 58-66.
  • https://bmjopen.bmj.com

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb