22 Agustus 2023

10+ Rekomendasi Susu Ibu Hamil untuk Perkembangan Otak Janin

Dari susu sapi hingga susu kambing
10+ Rekomendasi Susu Ibu Hamil untuk Perkembangan Otak Janin

Umumnya, susu ibu hamil berbentuk bubuk dan perlu diseduh untuk dikonsumsi.

Namun, kali ini susu Prenagen Mommy hadir dalam bentuk UHT yang praktis dan mudah.

Rasa susu yang gurih serta tidak bikin mual membuat banyak ibu hamil memilih susu ini untuk asupan sehari-sehari.

Karena bentuknya langsung minum, ini sangat memudahkan para ibu jika ingin bepergian. Praktis dan tinggal sedot!

Varian rasa susu Prenagen UHT ini cukup banyak, yakni strawberry, cokelat, dan almond soya. Lebih nikmat jika disajikan dalam keadaan dingin, Moms!

Kemasan dengan ukuran 200ml ini cukup untuk asupan nutrisi sehari-hari.

Harga yang tidak terlalu mahal juga menjadi kelebihan susu Prenagen Mommy UHT.

Nah, ini adalah susu ibu hamil dengan bahan dasar susu kambing. Ini cocok untuk Moms yang alergi terhadap susu sapi.

Susu ini hadir dalam bentuk bubuk dengan tekstur sedikit kental serta mudah untuk dicerna. Susu sapi ini tidak membuat mual jika dikonsumsi ibu hamil untuk asupan sehari-hari.

Etawa Diamoms mengandung mineral alami, lemak, acid niktonik, vitamin dan asam folat yang diperlukan untuk perkembangan otak bayi.

Memiliki elemen protein yang lebih halus daripada susu sapi, sehingga mudah diserap usus hanya perlu waktu 20 menit (susu sapi butuh waktu 120 menit).

Susu ibu hamil ini dapat mengatasi masalah asam lambung karena mengandung senyawa alkali.

Sayangnya, Moms bisa mendapatkan susu ibu hamil Etawa Diamoms hanya di tempat tertentu dan masih terbatas.

Produk SUN tidak hanya dipakai oleh anak-anak usia 1-5 tahun.

Ternyata ada pula yang produk yang dirilis untuk dijadikan untuk ibu hamil, yaitu Sun susu ibu hamil.

Susu ini mengandung zat besi yang dapat mencegah anemia dan asam folat yang berfungsi sebagai mencegah terjadinya cacat tabung syaraf.

Tidak hanya itu, susu ibu hamil ini juga kaya akan Omega-3 dan Omega 6 yang dapat mendorong perkembangan saraf dan kecerdasan otak janin.

Baca Juga: 8 Tips Jadi Womenpreneur Sukses, Cocok untuk Moms yang Baru Mulai Merintis Bisnis!

Setelah mengetahui rekomendasi susu ibu hamil kompilasi, mana yang menjadi pilihan Moms?

Jika masih ragu untuk mengonsumsi susu ibu hamil, tak ada salahnya konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter ya!

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb