28 Februari 2024

12 Rekomendasi Power Bank Terbaik, Bisa Fast Charging!

Dibanderol mulai Rp100 ribuan saja, lho
12 Rekomendasi Power Bank Terbaik, Bisa Fast Charging!

Dengan kapasitas baterai yang besar, yaitu 20000 mAh, power bank ini mampu mengisi ulang smartphone atau perangkat lainnya secara efisien dan berkali-kali.

KIVEE Powerbank 20000 mAh dilengkapi dengan beberapa port USB, memungkinkan pengisian daya beberapa perangkat sekaligus.

Selain itu, terdapat pula fitur pengisian cepat yang memungkinkan pengisian daya yang lebih efisien dan cepat untuk perangkat yang mendukung teknologi tersebut.

Desainnya yang ringkas dan portabel membuatnya mudah dibawa saat bepergian.

Power bank ini juga dilengkapi dengan indikator LED yang menunjukkan tingkat daya yang tersisa.

Sehingga pengguna dapat dengan mudah melihat apakah perlu mengisi daya power bank tersebut.

Keunggulan dari PUNING Powerbank 30000 mAh Mini adalah desainnya yang kompak dan portabel, sehingga mudah dibawa saat bepergian.

Selain itu, power bank ini dilengkapi dengan beberapa port USB dan fitur pengisian cepat, yang memungkinkan Moms untuk mengisi daya beberapa perangkat secara bersamaan dengan efisiensi tinggi.

Dengan performa yang handal dan kapasitas baterai yang besar, PUNING Powerbank 30000 mAh Mini dapat menjadi solusi ideal untuk mengatasi kebutuhan daya saat bepergian atau dalam situasi darurat.

Baca Juga: 4 Sifat Wajib bagi Rasul yang Harus Dikenalkan Si Kecil

Bagi Moms dan Dads yang sedang mencari power bank wireless atau tanpa kabel, mungkin power bank yang satu ini bisa Moms pilih.

Basesus Wirelles Power Bank Magnetic ini dilengkapi metal stand dan magnet yang akan membuat ponsel Moms menempel saat diisi dayanya.

Keunggulan dari power bank yang satu ini juga memiliki bentuk yang ramping jadi memudahkan Moms untuk membawanya sehari-hari.

Kapasitas power bank sebesar 10000mAh membuat Moms bisa mengisi daya ponsel lebih dari satu kali.

Rekomendasi power bank terbaik selanjutnya adalah LENYES PX023 Mini Power Bank.

Jenis power bank yang satu ini sangat cocok bagi Moms dan Dads yang memiliki ragam aktivitas.

Hal ini memiliki desain dengan kabel yang menyatu pada power bank.

Terdapat 2 tipe kabel konektor pada pwer bank ini, yaitu Lightning dan Type C. Memiliki kapasitas 5000mAh, Moms bisa mengisi daya baterai ponsel maksimal 2-3 kali, lho.

Meski terlihat cukup 'mungil', power bank ini juga dilengkapi Smart LED Digital Display yang akurat untuk Moms mengetahui sisa kapasitas baterai pada power bank.

Baca Juga: 17 Rekomendasi Catokan Rambut yang Bagus, Ada yang Wireless!

Itu dia Moms rekomendasi power bank terbaik yang bisa dipilih.

Pastikan Moms mengisi daya power bank sesuai aturan yang berlaku dan jangan terlalu lama, ya!

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb