10 Januari 2024

25+ Nama Kucing Islami Jantan dan Betina, Gemas!

Nama panggilan yang indah untuk sobat bulu kesayangan
25+ Nama Kucing Islami Jantan dan Betina, Gemas!

10. Jabbar

Kucing
Foto: Kucing (Freepik.com/freepik)

Jabbar adalah nama kucing Islami yang bermakna kuat dan perkasa.

Nama ini cocok digunakan untuk kucing jantan yang bertubuh besar dan memiliki jiwa petarung yang tinggi.

11. Jamall

Jarang ada kucing jantan yang memiliki sifat tenang dan menggemaskan.

Kalau ada, Moms bisa memberinya nama kucing Islami, Jamall.

Ingat, L-nya dua biar makin gemas ya, Moms!

Baca Juga: Token Listrik 100 Ribu Berapa kWh? Yuk, Cek Perhitungannya!

12. Malik

Nama Malik berasal dari bahasa Arab yang berarti "raja" atau "pemimpin".

Nama kucing Islami ini mencerminkan kekuatan dan keagungan.

Menggunakan nama Malik untuk kucing jantan dapat menggambarkan ketangguhan dan keanggunan yang dimiliki kucing tersebut.

13. Zain

Nama Zain memiliki arti "indah" atau "cantik" dalam bahasa Arab.

Nama ini sering digunakan untuk menggambarkan keelokan dan keanggunan.

Dalam konteks kucing, memberi nama Zain akan mencerminkan keanggunan fisik dan kecantikan bulu kucing tersebut.

14. Raziq

Nama Raziq berasal dari akar kata Arab yang berarti "pemberi rezeki" atau "penghidup".

Nama kucing Islami ini mencerminkan pemahaman bahwa segala rezeki dan kehidupan datang dari Allah.

Memberi nama Raziq pada kucing jantan Moms dapat mengungkapkan rasa syukur atas segala rezeki yang diberikan.

Baca Juga: 23 Arti Mimpi Makan, Mungkin Pertanda Datangnya Kebahagiaan!

Nama Kucing Islami Betina

Kucing
Foto: Kucing (Thesprucepets.com)

Dengan memilih nama kucing Islami untuk betina, Moms tidak hanya memberikan identitas yang unik bagi hewan peliharaan.

Tetapi juga mengingatkan kita akan nilai-nilai agama yang kita anut.

15. Ambreen

Nama kucing Islami ini akan sangat lucu jika dipakai oleh hewan kesayangan Moms, lho!

Tidak hanya itu, nama ini juga unik dan tidak pasaran.

Memiliki arti langit, nama kucing ini sangat cocok untuk jenis kelamin betina.

Terlebih jika Moms memang menyukai panorama langit ketika pagi, siang, atau sore hari.

16. Annesa

Jika Moms memiliki kucing betina, Annesa bisa menjadi salah satu nama kucing Islami terbaik yang bisa dipilih!

Selain terkesan manis, nyatanya Annesa memiliki arti yang begitu bagus, yaitu teman yang baik.

Cocok banget kan Moms, buat si anabul yang selalu menemani segala kegiatan setiap hari.

Baca Juga: 5+ Rumus Mengatur Gaji yang Ideal, Tanggal 'Tua' Aman!

17. Inaya

Kalau Moms memiliki kucing betina dan bingung memberinya nama apa, nama kucing Islami ini bisa jadi pilihan.

Inaya sendiri memiliki arti kepedulian dan perhatian. Sangat bagus, bukan?

Nama kucing Islami berikutnya yang direkomendasikan untuk anabul kesayangan Moms adalah Talia.

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb