03 Oktober 2023

10 Tempat Deteksi Kanker Payudara di Jabodetabek, Catat ya!

Lakukan deteksi sejak dini!
10 Tempat Deteksi Kanker Payudara di Jabodetabek, Catat ya!

3. Mayapada Hospital Jakarta Selatan

Mayapada Hospital
Foto: Mayapada Hospital (Orami Photo Stocks)

Moms yang tinggal di daerah Jakarta Selatan dan mencari tempat deteksi kanker payudara. Rumah sakit ini bisa jadi pilihan.

Mayapada Hospital Jakarta Selatan (MHJS) juga menyediakan Paket Skrining Kanker Payudara.

  • USG Mammae 

Rp800.000 (MHTG, MHJS, MHKN, dan MHSB)

Rp550.000 (MHBG)

  • USG Affinity Breast

Rp1.250.000 (Berlaku di MHJS)

Kelebihan dari USG Affinity Breast yakni dapat melihat gambaran payudara secara keseluruhan dan detail.

Dilakukan dalam satu kali pemeriksaan dengan waktu yang lebih singkat.

Biaya skrining kanker payudara di atas sudah termasuk konsultasi dokter dengan Dokter Spesialis Bedah atau Bedah Konsultan Onkologi.

Lokasi: Jl. Lb. Bulus Raya 1 No.Kav. 29, RT.6/RW.4, Lb. Bulus, Kec. Cilandak, Jakarta Selatan, (021) 29217777.

4. Rumah Sakit Pantai Indah Kapuk (PIK), Jakarta Utara

RSPIK Kanker Payudara
Foto: RSPIK Kanker Payudara (Orami Photo Stocks)

Tempat deteksi kanker payudara di Jabodetabek satu ini juga tak kalah bagus.

Moms yang tinggal di daerah Pantai Indah Kapuk (PIK) bisa datang langsung ke Rumah Sakit PIK.

Di sini Moms bisa melakukan deteksi kanker payudara melalui tes USG payudara dan mammografi, yang harganya mulai dari Rp580.000.

Untuk informasi tempat deteksi kanker payudara lebih lanjut, Moms bisa kunjungi situs www.pikhospital.co.id.

Lokasi: Jl. Pantai Indah Utara 3, Kapuk Muara, Kec. Penjaringan, Jakarta Utara, (021) 5880911.

Baca Juga: 15 Manfaat Daun Afrika untuk Kesehatan, Bisa Mengobati Kanker Payudara

5. Siloam Hospital Kebon Jeruk, Jakarta Barat

Siloam Hospital Kebon Jeruk
Foto: Siloam Hospital Kebon Jeruk (Siloamhospital.com)

Moms yang tinggal di daerah Jakarta Barat, bisa mengunjungi Siloam Hospital Kebon Jeruk.

Di sini Moms bisa merupakan tempat deteksi kanker payudara dengan metode tes mammografi mulai dari Rp860.000.

Seiring Hari Kanker Payudara, Siloam Hospital menyediakan paket Complete Breast Cancer Package dengan harga Rp1.1750.000.

Paket pemeriksaan skrining payudara ini meliputi pemeriksaan:

  • Penanda kanker Ca 15-3
  • Mamografi/USG Payudara

Lokasi: Jl. Perjuangan No.Kav.8, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk, Jakarta Barat, (021) 25677888.

6. Bethsaida Hospital, Tangerang

Bethsaida Hospital
Foto: Bethsaida Hospital (Serangkab.info)

Untuk para Moms yang tinggal di daerah Tangerang, khususnya Gading Serpong, bisa cek kanker payudara di Bethsaida Hospital.

Tempat deteksi kanker payudara ini menawarkan pemeriksaan kanker payudara dengan 3 paket, yaitu:

  • Paket mammografi: Rp488.000
  • Paket USG Mammae: Rp688.000
  • Paket mammografi & USG Mammae: Rp888.000

Moms tertarik paket pemeriksaan yang mana? Pastikan telah berkonsultasi dengan dokter untuk menentukan pilihan yang tepat.

Lokasi: Jl. Boulevard Raya Gading Serpong Kav. 29 Curug Sangereng Kelapa Dua, Gading, Kec. Serpong, Tangerang, (021) 29309999.

Prodia Women's Health Centre yang terletak di Kebayoran Baru, Jakarta, juga menjadi tempat deteksi...

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb