20 Januari 2024

Rumus Volume Limas dan Contoh Soalnya untuk Belajar Si Kecil

Ajarkan Si Kecil rumus volume limas dan pecahkan soalnya bersama!
Rumus Volume Limas dan Contoh Soalnya untuk Belajar Si Kecil

Contoh Soal 3

Sebuah bangun ruang limas dengan bentuk alas segitiga mempunyai sisi alas 6 cm, tinggi segitiga 8 cm, dan tinggi limas 10 cm. Berapa jumlah volume limas tersebut?

Jawaban:

Diketahui:

Luas alas = (½ × a × t) = (1/2 × 6 × 8) = 24 cm²

Tinggi limas = 10 cm

Ditanya:

Mencari volume limas.

V = ⅓ × luas alas x tinggi

= ⅓ × 24 × 10

= 80 cm³

Jadi, volume limas tersebut adalah 80 cm³.

Contoh Soal 4

Diketahui sebuah bangun limas dengan alas berbentuk persegi dengan sisi 12 cm. Tentukanlah volume limas tersebut jika tingginya 30 cm!

Jawaban:

Diketahui:

Luas alas = (s × s) (12 × 12) = 144

Ditanya:

Mencari volume limas.

Jawab:

V = ⅓ × luas alas × tinggi

= ⅓ × 144 × 3

= 1.440 cm³

Jadi, volume limas tersebut adalah 1.440 cm3.

Baca Juga: Ini Jumlah Simetri Lipat Lingkaran yang Wajib Diketahui

Itu dia, fakta dan rumus volume limas yang bisa Moms ajarkan pada Si Kecil. Semoga membantu!

  • https://www.cuemath.com/geometry/pyramid/
  • https://www.cuemath.com/measurement/volume-of-pyramid/
  • https://byjus.com/maths/volume-of-a-pyramid/
  • https://www.gramedia.com/literasi/rumus-volume-limas/#1_Rumus_Volume_Limas_Segitiga
  • https://soalfismat.com/contoh-soal-volume-limas-dan-aplikasi-kehidupan-sehari-hari/

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb