23 Januari 2024

7 Pet Shop Batam Terlengkap, Ada Layanan Perawatan dan Klinik

Sayangi hewan peliharaan dengan berikan makanan dan perawatan terbaik
7 Pet Shop Batam Terlengkap, Ada Layanan Perawatan dan Klinik

Moms, sedang mencari pet shop Batam yang menyediakan kebutuhan lengkap untuk hewan peliharaan?

Di beberapa pet shop, Moms tak hanya bisa mendapatkan serangkaian perlengkapan kebutuhan hewan peliharaan, tapi ada juga yang menawarkan layanan perawatan hewan dari ahli berpengalaman.

Di tengah kehidupan perkotaan yang sibuk, pet shop Batam menawarkan berbagai pilihan untuk merawat dan memanjakan anabul kesayangan, lho.

Kali ini kita akan membahas beragam pet shop Batam. Yuk simak selengkapnya pada artikel ini!

Baca Juga: Terlengkap, Ini 7 Pet Shop Bogor yang Menjual Keperluan Hewan Peliharaan!

Pilihan Pet Shop Batam

Berikut rekomendasi pet shop Batam lengkap dengan alamat dan jam operasionalnya.

1. Royale Pet Shop & Care

Royale Pet Shop & Care (Instagram.com/@royalepetshopbatam)
Foto: Royale Pet Shop & Care (Instagram.com/@royalepetshopbatam)

Royale Pet Shop & Care merupakan salah satu klinik hewan dan yang juga memiliki pet shop dengan produk terlengkap yang sangat recommended bagi pet lovers.

Selain suasana dan tempat kliniknya yang nyaman buat pengunjung dan peliharaannya, pelayanan yang diberikan oleh pegawai serta dokternya juga sangat baik dan ramah.

Alamat: samping Indomaret, Sadai, Pasir Putih, Bengkong, Kota Batam, Kepulauan Riau 29444

Jam operasional: setiap hari, jam 09.00-20.00 WIB

Baca Juga: Ciri-Ciri Kucing Hamil dan Cara Menyiapkan Kelahirannya

2. Happy Pet Shop

Happy Pet Shop (Instagram.com/happypetshopbatam)
Foto: Happy Pet Shop (Instagram.com/happypetshopbatam)

Happy Pet Shop menjadi salah satu pet shop Batam yang juga menawarkan jasa grooming. Hasil grooming dan pelayanannya pun sangat bagus.

Terdapat banyak variasi dog food maupun cat food, serta perlengkapan hewan peliharaan lainnya.

Berlokasi di tempat yang strategis dan mudah ditemukan, menjadikan pet shop ini sangat recommended untuk dikunjungi bersama peliharaan kesayangan.

Alamat: Ruko Glass Centre No. 14-15, Lubuk Baja Kota, Kec. Lubuk Baja, Kota Batam, Kepulauan Riau 29444

Jam operasional: setiap hari, jam 08.30-20.00 WIB

Baca Juga: 7 Rekomendasi Pet Shop Jogja Terbaik yang Lengkap dan Murah

3. De'Chruse Pet Center Batam

De'Chruse Pet Center Batam (Facebook.com/dechrusebatam)
Foto: De'Chruse Pet Center Batam (Facebook.com/dechrusebatam)

De'Chruse Pet Center Batam memberikan pelayanan yang lengkap.

Mulai dari pet shop dengan koleksi kebutuhan hewan yang lengkap, klinik hewan dengan dokter hewan yang telaten, salon hewan, pet hotel, dan pet shipping (pengiriman hewan).

Meski memiliki tarif produk dan pelayanan yang lebih murah, namun kualitas pet shop satu ini layak diacungi jempol.

Alamat: Ruko Puri Loka Jalan, Blk. E No.3, Sungai Panas, Kec. Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau 29433

Jam operasional: setiap hari, jam 09.00-19.00 WIB

Baca Juga: 3 Rekomendasi Dokter Hewan Kelapa Gading, Bisa Vaksin, Pengobatan, hingga Grooming

4. Jiko Petshop Batam

Jiko Petshop Batam (Instagram.com/@jiko_petshop_batam)
Foto: Jiko Petshop Batam (Instagram.com/@jiko_petshop_batam)

Pet shop satu ini hanya menyediakan pelayanan khusus untuk kucing saja.

Toko yang memiliki lokasi strategis ini, menawarkan layanan:

Pelayanan dari karyawannya juga cukup ramah sehingga para pengunjung merasa betah di pet shop ini.

Alamat: Ruko Marbella 1 blok A1 No 6 Botania sebelah Apotek R 24 Jam, Belian, Kec. Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau

Jam operasional: setiap hari, jam 09.00-22.00 WIB

Baca Juga: Cari Tahu 5 Rekomendasi Dokter Hewan Jakarta Pusat Terbaik

Paradiz Pet Shop tidak hanya menyediakan keperluan anjing dan kucing saja.

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb