02 Oktober 2023

10+ Rekomendasi TWS Terbaik, Anti-Noise dan Suara Jernih

Hadir dengan desain yang elegan dan futuristik
10+ Rekomendasi TWS Terbaik, Anti-Noise dan Suara Jernih

Foto: Unsplash.com

Cari tahu rekomendasi TWS (True Wireless Stereo) di bawah ini, yuk!

True Wireless Stereo (TWS) adalah teknologi nirkabel yang memungkinkan pengguna untuk mendengarkan musik atau menerima panggilan telepon tanpa adanya kabel.

TWS memiliki kelebihan mobilitas dan kenyamanan karena tidak ada kabel yang mengganggu.

Nah, masa kini penggunaan TWS menjadi salah satu yang digandrungi, lho.

Oleh karena itu, mari kenali berbagai rekomendasi TWS terbaik dalam artikel ini.

Baca Juga: Mengenal Sandy Cheeks, Benarkah Menikah dengan Spongebob?

Rekomendasi TWS Terbaik

Hadir dalam berbagai merek dengan fitur terbaiknya, berikut beragam rekomendasi TWS untuk Moms dan Dads.

TWS Baseus dirancang dengan memperhatikan kebutuhan mobilitas masa kini, lho.

Ukurannya yang kecil dan ringan memudahkan Moms membawa TWS ini ke mana pun saat pergi.

Rekomendasi TWS ini terbilang cukup baik dengan masa pakai baterai yang tahan lama.

Salah satu fitur penting dari TWS Baseus adalah desain ergonomis in-ear.

Dilengkapi dengan silikon eartips lembut dalam tiga ukuran (S/M/L), sehingga memberikan kenyamanan maksimal saat digunakan.

Grotic TWS menawarkan ukuran yang sangat mini, memudahkan Moms membawanya ke mana pun saat pergi.

Rekomendasi TWS ini juga mengadopsi teknologi Bluetooth 5.0, sehingga memberikan transmisi sinyal yang stabil dan cepat.

Tak hanya itu, perangkat Grotic TWS dilengkapi dengan charging case magnetic, memudahkan penyimpanan dan pengisian daya.

Case ini memastikan TWS tetap aman dan tidak tergores saat tidak digunakan, lho.

Lenovo Thinkplus Sport Earphone dirancang khusus untuk para penggemar olahraga.

Dengan desain yang menggantung di telinga, earphone ini nyaman dipakai dan tidak bergerak saat sedang berolahraga dengan intensitas tinggi.

Salah satu fitur canggih dari Lenovo Thinkplus Sport Earphone adalah teknologi pengurangan kebisingan panggilan cerdas.

Teknologi ini efektif melindungi suara sekitar, memastikan panggilan telepon selalu jelas dan terfokus bahkan di lingkungan bising.

Baca Juga: 12+ Rekomendasi AC 1/2 PK, Watt Rendah dan Harga Terjangkau

Rekomendasi TWS ini hadir dari merek Anker, lho.

Soundcore TWS dilengkapi dengan Bluetooth 5.3, iterasi terbaru dari teknologi Bluetooth.

Hal ini memastikan koneksi yang mulus dan stabil antara perangkat telepon dan earbud.

Sehingga memberi pemutaran musik tanpa gangguan dan kualitas panggilan sejernih kristal, lho!

Dengan rating IPX5, Soundcore TWS tahan terhadap keringat dan cipratan air yang ringan.

Hal ini menjadikannya ideal untuk berolahraga, aktivitas di luar ruangan, atau bahkan lari saat hujan, Moms!

TWS Robot memanfaatkan teknologi terbaru dengan cip Bluetooth versi 5.3.

Artinya, rekomendasi TWS ini memiliki koneksi yang lebih stabil dan cepat memastikan pengalaman mendengarkan yang lebih mulus tanpa gangguan.

Dengan unit penggerak 13 mm yang kuat, TWS Robot menghadirkan suara bass yang mendalam dan jernih.

TWS Robot juga hadir dengan tingkat perlindungan IPX 4, menjadikannya tahan terhadap percikan air dan keringat.

Jadi, bisa digunakan saat berolahraga sekalipun, ya!

Rekomendasi TWS selanjutnya ini akan sangat cocok bagi Dads yang suka bermain game!

Bluetooth 5.3 membawa koneksi yang lebih baik dan stabil dalam pengalaman audio nirkabel.

Headset Bluetooth 5.3 hadir dengan suara surround stereo yang memukau.

Bass yang kuat dan kualitas HiFi memberikan kepuasan tak terkira dalam menikmati musik.

Thinkplus Lenovo XT81 juga mempunyai desain yang cukup unik, futuristik, sehingga menjadi ciri khas para gamer.

Baca Juga: 17+ Manfaat Musik untuk Anak, Baik untuk Tumbuh Kembangnya!

Monster XKT08 adalah True Wireless Stereo (TWS) yang menyajikan kualitas suara HIFI Surround yang luar biasa.

Menggunakan koneksi Bluetooth versi 5.3, memastikan koneksi yang lebih stabil dengan latency rendah sekitar 45ms.

TWS ini juga mendukung sebagian besar perangkat Bluetooth dengan konsumsi daya yang lebih efisien, Moms.

Tidak hanya itu, fitur teknologi EN pada Monster XKT08 memungkinkan panggilan telepon yang lebih jelas dan nyaman dengan membantu mengurangi kebisingan selama panggilan.


TWS SOUL S-MOVE adalah jawaban bagi mereka yang memiliki gaya hidup yang energik, sering beraktivitas, dan selalu bergerak, lho!

Dirancang dengan tujuan untuk memberikan pengalaman audio yang memuaskan, TWS SOUL S-MOVE menghadirkan bass yang kuat dan vokal natural yang luas.

Dengan tingkat proteksi IP44, rekomendasi TWS ini tahan keringat dan percikan air.

Ini membuatnya aman digunakan saat berolahraga atau bahkan di bawah hujan ringan, serta menghadirkan ketangguhan dalam segala situasi.

Baca Juga: 12+ Rekomendasi Kado Unisex, Ide Perayaan Tukar Kado!

Earphone ini tidak hanya memberikan kenyamanan, namun juga kemudahan penggunaan.

Dengan fitur memutar, menghentikan musik atau mengakhiri panggilan dengan sekali klik, earphone ini sangat praktis dan dapat digunakan dengan mudah.

Keunggulan rekomendasi TWS ini memiliki daya tahan baterai yang lama.

Dengan waktu siaga hingga 150 jam, waktu mendengarkan musik hingga 3 jam (pada 70% volume), dan waktu bicara hingga 2 jam, Moms dapat mengandalkannya untuk mendukung kegiatan sehari-hari.

Rekomendasi TWS selanjutnya hadir dari merek Anker, Moms.

TWS ini memberikan Moms pengalaman mendengarkan musik dengan extra-bass yang membawa getaran kuat ke setiap beat.

Bass yang mendalam dan memukau memastikan setiap detik musik menggetarkan jiwa sekalipun.

Tidak hanya itu, terdapat 20 pilihan EQ tambahan yang dapat diakses melalui Aplikasi Soundcore.

Ini memungkinkan Moms memilih suara yang paling sesuai dengan suasana hati dan jenis musik yang sedang dinikmati.

Tersedia dalam desain minimalis yang unik, hari-hari Moms jadi lebih mengasyikkan dengan JBL Wave 100TWS.

JBL Wave 100TWS mengusung teknologi JBL Deep Bass Sound, earphone nirkabel ini menyemarakkan hari-hari Moms dengan durasi putar hingga 20 jam.

Bebas kabel sepenuhnya, memungkinkan panggilan bebas hambatan dan kenyamanan tanpa batas.

Kualitas suaranya tak perlu diragukan lagi kalau soal TWS dari produk ini, ya!

Baca Juga: 15 Rekomendasi Smartwatch Berkualitas, Dijamin Awet!

Itulah berbagai rekomendasi TWS terbaik untuk Moms ataupun Dads dalam penggunaan sehari-hari.

Pilih yang pas dengan kebutuhan, ya!

  • https://www.kitalulus.com/seputar-kerja/tws-murah-terbaik
  • https://id.my-best.com/137540

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb