placeholder

Resep Tim Ikan Dori Kentang

Informasi Resep

20 menit
1 porsi

Tekstur lembut dari ikan dori yang dikukus bersama kentang, memberikan rasa gurih alami yang disukai bayi.

Bahan - bahan

  • 40 gr ikan dori tanpa tulang
  • ½ buah kentang, potong kecil
  • 1 siung bawang putih, geprek
  • 200 ml air
  • 1 sdt unsalted butter

Cara membuat

  1. Kukus ikan dori, kentang, dan bawang putih hingga matang dan empuk.
  2. Haluskan dengan garpu atau blender, lalu tambahkan unsalted butter sebelum disajikan.