09 Oktober 2023

12 Manfaat Singkong untuk Ibu Hamil, Cegah Lahir Prematur

Bantu mengatasi anemia saat hamil
12 Manfaat Singkong untuk Ibu Hamil, Cegah Lahir Prematur

6. Bantu Cegah Dehidrasi

Singkong termasuk makanan yang tinggi akan kandungan air.

Nah, manfaat singkong untuk ibu hamil ini tentu bisa bantu mencegah terjadinya dehidrasi.

Dehidrasi saat hamil sering terjadi pada mereka yang mengalami morning sickness.

Bahkan, jika tidak segera diatasi, dapat menyebabkan komplikasi kehamilan yang serius, termasuk:

Tentunya, dampak dari dehidrasi saat hamil ini juga dapat terjadinya kekurangan nutrisi pada janin.

7. Mengatasi Diare

Mengatasi Diare
Foto: Mengatasi Diare (Orami Photo Stock)

Manfaat singkong untuk ibu hamil juga bisa dirasakan bagi penderita diare.

Gangguan pada pencernaan kerap kali mengjangkit sejumlah ibu hamil.

Karenanya, mari coba atasi dengan mengonsumsi singkong.

Diare sering membuat ibu hamil rentan dehidrasi dan kekurangan nutrisi untuk perkembangan janin.

Tingginya sumber nutrisi di dalam umbi-umbian ini dapat menjadi obat alami untuk mengatasi diare, Moms.

Baca Juga: Manfaat dan Efek Samping Fluoride untuk Kesehatan Gigi

8. Mengatasi Anemia Kehamilan

Sedang mengalami anemia saat hamil?

Mari coba bantu atasi dengan mengonsumsi singkong.

Tinggi akan zat besi di dalamnya menjadi salah satu cara untuk mengobati anemia.

Anemia terjadi ketika tubuh mengalami kekurangan sel darah merah yang memadai untuk fungsi tubuh.

Tak hanya itu, vitamin C dalam singkong juga berperan membantu penyerapan zat besi untuk ibu hamil.

9. Cegah Kelainan Janin

Cegah Kelainan Janin
Foto: Cegah Kelainan Janin (Blog.pregistry.com)

Singkong tidak hanya diperkaya dengan karbohidrat tetapi juga memiliki vitamin B kompleks dan folat.

Tentunya, sumber ini penting untuk ibu hamil dan juga janin yang dikandung.

Salah satunya yakni dapat mencegah kelainan bentuk pada bayi selama kehamilan.

Pastikan mengonsumsi singkong dengan sepenuhnya matang ya, Moms.

10. Cegah Kelahiran Prematur

Kandungan penting zat besi dapat diperoleh ibu hamil dengan mengonsumsi singkong.

Salah satu fungsi zat besi adalah dapat menjaga fungsi organ-organ penting di dalam janin.

Adapun manfaat singkong untuk ibu hamil yakni dapat mencegah terjadinya kelahiran prematur.

Dikatakan sebagai kelahiran prematur, apabila bayi lahir kurang bulan atau belum mencapai 37 minggu.

11. Mencerdaskan Otak Bayi

Mencerdaskan Otak Bayi
Foto: Mencerdaskan Otak Bayi (Everylifecounts.ndtv.com)

Adanya asam amino dalam singkong bermanfaat untuk pertumbuhan saraf janin.

Manfaat singkong bagi ibu hamil ini dapat mencerdaskan janin karena senyawa penting seperti:

  • Tripothan;
  • Tirosin;
  • Phenilalanin;
  • Asam glutamik.

Tentunya, ini cukup baik dalam menunjang kecerdasan otak bayi sejak dalam kandungan.

Baca Juga: Agar Tak Mudah Rusak, Ini Posisi Tidur setelah Smoothing yang Benar

12. Jaga Kekuatan Tulang dan Otot Bayi

Singkong kaya akan kalsium yang baik untuk kesehatan, terutama saat kehamilan.

Tentunya, ini baik untuk pertumbuhan dan kekuatan tulang pada janin.

Sehingga, ini dapat mencegah ancaman osteoporosis serta keropos tulang pada masa mendatang.

Terlepas beragamnya manfaat singkong untuk ibu hamil, pastikan mengetahui efek samping lainnya ya, Moms.

Mengonsumsi singkong mentah dipercaya dapat menimbulkan gangguan kesehatan pada ibu hamil dan janin.

Oleh karena itu, pastikan singkong yang dikonsumsi telah matang sempurna.

  • https://www.panganku.org/id-ID/view
  • https://www.mayoclinic.org/diseases-conditions/morning-sickness/symptoms-causes/syc-20375254#:~:text=Common%20signs%20and%20symptoms%20of,by%20nine%20weeks%20after%20conception.
  • https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC6470929/
  • https://en.hesperian.org/hhg/A_Book_for_Midwives:Chapter_4:_Helping_women_stay_healthy

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb