Biasanya resep sei sapi disajikan bersama dengan sambal luat, yakni sambal khas NTT.
Sambal luat memiliki cita rasa gurih dan asam yang segar dengan sensasi pedas cabai rawit.
Ingin coba membuatnya sendiri di rumah? Moms bisa coba ikuti resep sei sapi sambal luat berikut ini.