09 Oktober 2023

12 Manfaat Singkong untuk Ibu Hamil, Cegah Lahir Prematur

Bantu mengatasi anemia saat hamil
12 Manfaat Singkong untuk Ibu Hamil, Cegah Lahir Prematur

Sejumlah umbi-umbian dipercaya baik untuk kesehatan selama kehamilan. Begitu juga dengan manfaat singkong untuk ibu hamil.

Rasanya yang gurih dan tinggi karbohidrat, ini bahkan bisa dijadikan sebagai alternatif nasi, lho.

Mari tengok bersama manfaat singkong untuk ibu hamil, Moms!

Baca Juga: Apakah Bulan Memiliki Cahaya Sendiri? Ini Jawabannya!

Kandungan Gizi Singkong

Kandungan Gizi Singkong
Foto: Kandungan Gizi Singkong (Freepik)

Seringnya, singkong diolah dengan cara dikukus untuk dikonsumsi sehari-hari.

Penting untuk mengetahui kandungan gizi di dalamnya sebelum tahu khasiatnya.

Melansir dari Data Komposisi Pangan Indonesia, berikut ini kandungan gizi dari singkong kukus 100 gram, yakni:

  • Air: 61.5 g
  • Energi: 153 Kal
  • Protein: 1.2 g
  • Lemak: 0.3 g
  • Karbohidrat: 36.4 g
  • Serat: 1.3 g
  • Kalsium: 56 mg
  • Fosfor: 22 mg
  • Zat besi: 0.4 mg
  • Natrium: 2 mg
  • Vitamin C: 20 mg

Tingginya kandungan air di dalam singkong, tak heran jika khasiatnya baik untuk kehamilan, Moms!

Baca Juga: 10+ Manfaat Penting Ubi Ungu dan Resep Olahan yang Sehat

Manfaat Singkong untuk Ibu Hamil

Singkong termasuk dalam jenis sayuran akar.

Sejak zaman dulu, ini kerap digunakan untuk obat tradisional dalam mengatasi berbagai penyakit.

Berikut sejumlah manfaat singkong untuk ibu hamil:

1. Sumber Energi saat Hamil

Sumber Energi saat Hamil
Foto: Sumber Energi saat Hamil (Orami Photo Stock)

Singkong diketahui sebagai salah satu umbi-umbian dan makanan yang tinggi akan karbohidrat.

Sekitar 100 gram singkong, diperkaya dengan 36.4 gram karbohidrat.

Karbohidrat adalah salah satu senyawa yang dibutuhkan selama kehamilan.

Menurut Hesperian Health Guides, adapun ini menjadi sumber energi bagi yang mengonsumsinya.

Apalagi, jika ibu hamil yang telah mencapai usia kehamilan tua.

Tubuh tentunya memerlukan pasokan energi lebih banyak, bukan?

Baca Juga: 4 Makanan yang Harus Dihindari Ibu Hamil Tua, Ingat ya Moms!

2. Menjaga Nafsu Makan

Seringkali, sejumlah ibu hamil mengalami nafsu makan berkurang menjelang trimester 1.

Nah, singkong bisa jadi alternatif untuk makanan yang kaya akan nutrisi.

Singkong bisa menjadi alternatif nasi sebagai makanan pokok bagi ibu hamil untuk tetap menjaga nafsu makan.

Adapun cara mengonsumsinya bisa dengan dikukus, rebus, atau digoreng sesuai selera, ya.

3. Mengatasi Morning Sickness

Morning Sickness
Foto: Morning Sickness (Orami Photo Stock)

Mengutip dalam Mayo Clinic, morning sickness adalah sebuah kondisi yang kerap dialami selama kehamilan.

Rasa tidak nyaman ini sering dialami saat pagi hari bagi sebagian besar ibu hamil.

Gejala yang sering dirasakan yaitu:

Diketahui, manfaat singkong untuk ibu hamil yaitu memiliki efek farmakologis sehingga bisa mengatasi gejala yang ditimbulkan dari morning sickness.

Baca Juga: Mengenal Posisi Gigi Miring pada Gigi Bungsu, Tidak Harus Selalu Dioperasi!

4. Suplemen Kehamilan Alami

Di dalam sebuah singkong, terdapat sejumlah vitamin yang bermanfaat untuk kesehatan.

Adapun, ini bisa dijadikan sebagai suplemen kehamilan alami, Moms!

Ada berbagai macam vitamin yang terdapat dalam singkong, seperti:

Setiap sumber vitamin ini tentu bermanfaat dalam menjaga pertumbuhan janin tetap sehat, hingga proses persalinan tiba.

5. Menjaga Kesehatan Saraf Janin

Hasil USG Kehamilan
Foto: Hasil USG Kehamilan (Orami Photo Stocks)

Tak hanya itu, manfaat singkong untuk ibu hamil juga bisa dirasakan untuk kesehatan saraf janin.

Hal ini karena tingginya vitamin A dan K di dalam singkong.

Penelitian dari Nutrients memaparkan, vitamin A penting untuk pertumbuhan saraf pusat, indra penglihatan, dan banyak lagi.

Diketahui juga, vitamin A penting bagi wanita yang akan melahirkan karena membantu perbaikan jaringan pascapersalinan.

Singkong termasuk makanan yang tinggi akan kandungan air.

Konten di bawah ini disajikan oleh advertiser.
Tim Redaksi Orami tidak terlibat dalam materi konten ini.


FOLLOW US

facebook
twitter
instagram
spotify
tiktok

Orami Articles — Artikel Seputar Parenting, Kesehatan,
Gaya Hidup dan Hiburan

Copyright © 2024 Orami. All rights reserved.

rbb